ANALISIS PERBEDAAN PERSEPSI PSIKOLOGI KEUANGAN ANTARA PRIA DAN WANITA DI KOTA BATAM
DOI:
https://doi.org/10.33633/jpeb.v1i1.1477Abstract
Dalam melakukan aktifitas keseharian tidak pernah lepas dari penggunaan uang. Ada hal yang cukup unik dalam menggunakan uang (financial behavior) jika melihat dari dua gender, pria dan wanita. Hal unik ini didapatkan dari sifat psikologi yang ada di internal individu yang menyebabkan cara penggunakan antar individu ini berbeda. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti perbedaan antar gender di Kota Batam dalam melihat psikologi keuangan. Sebanyak 500 set kuesioner yang disebarkan dengan tingkat pengembalian 471 kuesioner dengan objek penelitian masyarakat Kota Batam yang sedang atau pernah bekerja. Metode pemilihan sampel yang digunakan adalah dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian yang didapatkan adalah wanita lebih merasa khawatir saat ditanya mengenai keuangan yang dimiliki dan cenderung lebih sulit untuk mengambil keputusan untuk menggunakan uang atau sebaliknya karena perasaan akan takut ketika mengeluarkan uang sementara pria dalam melihat keuangan cenderung mengedepankan uang dalam hidup, kekuatan hidup, simbol kesuksesan, alat standar perbandingan, dan cenderung menimbun kekayaan. Kata Kunci: Jenis Kelamin; Perilaku Menggunakan Uang; Psikologi KeuanganDownloads
Published
2017-05-31
How to Cite
Arifin, N., & Robin, R. (2017). ANALISIS PERBEDAAN PERSEPSI PSIKOLOGI KEUANGAN ANTARA PRIA DAN WANITA DI KOTA BATAM. Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 70–85. https://doi.org/10.33633/jpeb.v1i1.1477
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:- The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. Which means you are free to:- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.