Pengaruh Work Engagement, Work Life Balance dan Reward Terhadap Generasi Y di Bank Syariah Indonesia Kota Semarang

Authors

  • Farida Akhmad Program Studi Manajemen - S1, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Abstract

Along with technological changes that continue to occur, the banking industry is required to be able to adapt by utilizing technological developments to continue to innovate. Company leaders should prepare themselves to welcome the arrival of Generation Y in the industry or company, because this can be an opportunity as well as a challenge for the future of Indonesia. Generation Y itself is synonymous with a fairly high turnover intention, for which companies need to pay more attention to employee turnover rates. This study aims to examine in depth the effect of work engagement, work-life balance, and generation Y rewards on turnover intention. To examine this issue, the researcher used primary data in the form of a questionnaire. Data analysis used SPSS version 26 software. This research is useful for managers to deal with employee turnover intention problems. The result of this study is that the work engagement variable has a significant negative effect on turnover intention, work life balance variable has a significant negative effect on turnover intention, reward variable has a significant negative effect on turnover intention. Seiring dengan perubahan teknologi yang terus terjadi, industri perbankan dituntut untuk mampu beradaptasi dengan memanfaatkan perkembangan teknologi untuk terus berinovasi. Para pemimpin perusahaan sebaiknya mempersiapkan diri untuk menyambut kedatangan generasi Y di industri atau perusahaan, karena ini dapat dijadikan peluang sekaligus tantangan untuk masa depan negara Indonesia. Generasi Y sendiri identik dengan angka turnover intention yang cukup tinggi, yang mana perusahaan perlu memberikan perhatian lebih terhadap 1 tingkat turnover karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti secara mendalam mengenai pengaruh work engagement, work-life balance, dan reward generasi Y terhadap turnover intention. Untuk menguji isu tersebut peneliti menggunakan data primer berupa kuesioner. Analisis data yang digunakan software SPSS versi 26. Penelitian ini berguna bagi manajer untuk menangani permasalahan turnover intention karyawan. Hasil dari penelitian ini yaitu bahwa variabel work engagement memiliki pengaruh negatif secara signifikan terhadap turnover intention, variabel work life balance memiliki pengaruh negatif secara signifikan terhadap turnover intention, variabel reward memiliki pengaruh negatif secara signifikan terhadap turnover intention. Keywords:work engagementwork life balancerewardturnover intentiongeneration

References

Ali, S., Amin, S. M., & Hamid, R. A. (2016). A Review on Relationship between Reward and Turnover Intention. Journal of Advanced Review on Scientific Research ISSN, 19(1), 2289–7887. http://www.akademiabaru.com/doc/ARSRV19_N1_P1_16.pdf

Deloitte Indonesia Perspectives. (2019). Generasi Milenial dalam Bagi Sumber Daya Manusia Indonesia atau Ancaman. Generasi Milenial Dalam Industri 4.0: Berkah Bagi Sumber Daya Manusia Indonesia Atau Ancaman. https://www2.deloitte.com/content/dam/Deloitte/id/Documents/about-deloitte/id-about- dip-edition-1-chapter-2-id-sep2019.pdf

Ganapathi, I. M. D. (2016). Pengaruh Work Life Balance Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi pada PT. Bio Farma Persero). Fakultas Komunikasi Dan Bisnis, Universitas Telkom, IV(1), 125–135. http://www.researchgate.net/publication

Hafid, M., & Prasetio, A. P. (2017). Pengaruh Work-Life Balance Terhadap Turnover Intention ( Studi Pada Karyawan Divisi Food & Beverage Hotel Indonesia Kempinski Jakarta ). SMART – Study & Management Research, 14(3), 52–61.

Hassan, Z., & Govindhasamy, C. (2020). An Investigation on Extrinsic and Intrinsic Rewards on Employee Retention among Gen Y: A Study in Malaysian Manufacturing Companies. Journal of Business & Economic Analysis, 3(1), 55–69. https://doi.org/10.36924/sbe.2020.3104

Hermawan, I. P. D., Hartika, L. D., & Simarmata, N. (2017). Hubungan Work Engagement dengan Turnover Intention : Studi Pada Karyawan PT . X. Jurnal Psikologi “Mandala,” 1(2), 16–22.

Ibrar, M., & Khan, O. (2015). The Impact of Reward on Employee Performance (A Case Study of Malakand Private School). International Letters of Social and Humanistic Sciences, 52(2005), 95–103. https://doi.org/10.18052/www.scipress.com/ilshs.52.95

Laksono, B. F. W., & Wardoyo, P. (2019). Pengaruh Work – Life Balance, Kepuasan Kerja Dan Work Engagement Terhadap Turnover Intentions Dengan Mentoring Sebagai Variabel Moderating Pada Karyawan Hotel Dafam Semarang. Jurnal Riset Ekonomi Dan Bisnis, 12(1), 17–36. https://doi.org/10.26623/JREB.V12I1.1525

OJK. (2021, February 18). Roadmap Pengembangan Perbankan Indonesia 2020 - 2025. Ojk.Go.Id. https://www.ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/info-terkini/Pages/-Roadmap- Pengembangan-Perbankan-Indonesia-2020---2025.aspx

Prayogi, M. A., Koto, M., & Arif, M. (2019). Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Pada Pengaruh Work-Life Balance dan Stres Kerja Terhadap Turnover Intention. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 20(1), 39–51. https://doi.org/10.30596/JIMB.V20I1.2987

Rondonuwu, F., Rumawas, W., & Asaloei, S. (2018). Pengaruh Work-life Balance Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Hotel Sintesa Peninsula Manado. Jurnal Administrasi Bisnis, 7(2), 30–39. https://doi.org/10.35797/jab.7.2.2018.22044.30-39

Rostandi, R. M., & Senen, S. H. (2021). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Reward System Terhadap Turnover Intention. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Bisnis, 12(2), 147–154.

Schaufeli, W., & Bakker, A. (2003). Uwes Utrecht Work Engagement Scale Preliminary Manual. Preliminary Manual.

Wicaksono, R. S. (2020). Work Engagement sebagai Prediktor Turnover Intention pada Karyawan Generasi Millennial di PT Tri-Wall Indonesia. Acta Psychologia, 2(1), 55–62. https://journal.uny.ac.id/index.php/acta-psychologia/article/view/34119

Widyantara, I., & Ardana, I. (2015). Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Komitmen Organisasi Terhadap Intensitas Turnover Karyawan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 4(6), 246548.

Downloads

Published

2022-09-28

How to Cite

Akhmad, F. (2022). Pengaruh Work Engagement, Work Life Balance dan Reward Terhadap Generasi Y di Bank Syariah Indonesia Kota Semarang. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 1–12. Retrieved from https://publikasi.dinus.ac.id/index.php/JEKOBS/article/view/6985