SISTEM INFORMASI PENETAPAN ANGKA KREDIT (PAK) UNTUK KENAIKAN PANGKAT PADA JABATAN FUNGSIONAL GURU (STUDY KASUS DINAS PENDIDIKAN KOTA XYZ)
DOI:
https://doi.org/10.33633/tc.v11i1.934Abstract
Penetapan Angka Kredit (PAK) adalah hasil penilaian yang diberikan berdasarkan angka kredit untuk pengangkatan dan kenaikan pangkat dalam jabatan guru dalam penilaiannya, unsur yang digunakan meliputi unsur utama dan unsur penunjang. Unsur utama meliputi Pendidikan, Prose Belajar Mengajar (PBM), Bimbingan dan konseling, Pengembangan Profesi. Unsur penunjang meliputi Pengabdian Masyarakat, dan Pendukung Pendidikan. Penelitian dilakukan di Dinas Pendidikan Kota XYZ, Metode penelitian yang digunakan adalah model System Development Life Cycle (SDLC) untuk membangun perangkat lunak Penetapan Angka Kredit Guru meliputi tahapan Analisis, Desain, dan Testing/Implementasi. Hasil dari development berupa perangkat lunak Sistem Informasi berbasis komputer yang dapat digunakan sebagai alat bantu dalam pengumpulan dan pencatatan data, penghitungan dan penetapan angka kredit, serta menghasilkan informasi yang relevan untuk membantu dan mempermudah bagian sekretariat di Dinas Pendidikan Kota XYZ dalam urusan pelayanan dan pelaksanaan penilaian angka kredit untuk pengajuan kenaikan pangkat guru. Kata kunci : Guru, Unsur Utama, Unsur Penunjang, Penetapan Angka Kredit.Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2012 Amiq Fahmi, Ridha Rahmawati, Pujiono Pujiono
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Pernyataan Lisensi
Artikel yang diterbitkan dalam jurnal Techno.Com dilisensikan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional (CC BY-NC 4.0).
Anda diperbolehkan untuk menyalin, mendistribusikan, menampilkan, dan melakukan karya dari artikel ini serta membuat karya turunan selama Anda memberikan kredit yang sesuai kepada penulis asli dan tidak menggunakan karya ini untuk tujuan komersial. Untuk melihat salinan lisensi ini, kunjungi [Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International](https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/).
---
Contoh pengkreditan:
- Penulis: [Nama Penulis]
- Judul Artikel: [Judul Artikel]
- Jurnal: Techno.Com, Vol. [Nomor Volume], No. [Nomor Edisi], Tahun [Tahun Penerbitan]
Jika Anda ingin menggunakan karya ini untuk tujuan komersial, Anda harus mendapatkan izin terlebih dahulu dari penulis atau penerbit.
---