APLIKASI PENGAMANAN DATA EMAIL DENGAN TEKNIK STEGANOGRAFI

Authors

  • Zaenal Rifai Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer
  • Solichul Huda Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer

DOI:

https://doi.org/10.33633/tc.v12i2.788

Abstract

Pengamanan pesan yang dikirim lewat email merupakan aplikasi penting. Aplikasi pengamanan email sudah tersedia di internet, namun aplikasi yang dapat mengamankan pesan dalam berbagai format file dan mudah dibawa, sejauh yang peneliti ketahui belum ada. Paper ini menawarkan aplikasi pengamanan pesan lewat e-mail menggunakan teknik steganografi yang mudah dibawa kemana-mana dan pesan dalam berbagai format. Modifikasi yang digunakan adalah Least Significant Bit (LSB) dan Method Red Green Blue Level (RGB). Ujicoba yang dilakukan menunjukkan bahwa pesan yang dapat disembunyikan di file format BMP terdiri dari 4 format file yaitu Doc, TXT, RTF dan PDF.   Kata Kunci : Pengamanan, email, steganografi, LSB, RGB

Downloads

Published

2013-05-01