Perancangan Jaringan Backbone Selular 10 dan 15 GHz SCM-WDM ROF
DOI:
https://doi.org/10.33633/tc.v18i3.2410Keywords:
SCM, WDM, RoF.Abstract
Kebutuhan akan layanan broadband di Indonesia meningkat dengan signifikan. Menurut APJII masyarakat yang mengakses internet sebesar 54,67 % di Indonesia. Pengembangan teknlogi komunikasi optik salah satunya adalah Radio Over Fiber (RoF). Objek penelitian ini menggunakan frekuensi 10 dan 15 GHz yang digabungkan dengan teknologi WDM dan SCM pada site operator “3†sebagai rujukan yang berada di kota Tangerang. Parameter yang disimulasikan adalah BER, Q-factor dan keluaran sinyal di output. Berdasarkan hasil analisis diperoleh nilai parameter kualitas Q-Factor pada jaringan 10 GHz adalah 21,721, dan pada jaringan 15 GHz adalah 938867. Nilai BER pada jaringan 10 GHz adalah 5.3557 x 10-105 dB, dan pada jaringan 15 GHz adalah 2.55134 x 10-21 dB.ÂReferences
APJII, "Penetrasi dan Perilaku Pengguna Internet Indonesia Survey Tahun 2017," 2017.
L. G. Kazovsky, Broadband Optical Access Network, New York: John Willey & Son, Inc., 2011.
V. Reddy and L. Jolly, "Design and Simulation of a Radio Over Fiber System and its Performance Analysis," International Journal of Computer Applications, vol. 133, no. 12, pp. 36-43, 2016.
G. T. Laksana, A. Hambali and A. D. Pambudi, "Analisis Sistem Komunikasi RoF (Radio Over Fiber) Berbasis WDM (Wavelength Division Multiplexing) Dengan OADM (Optical Add Drop Multiplexing) Untuk Jarak Jauh," e-Proceeding of Engineering Telkom University, vol. 3, 2016.
A. Joseph and S. Prince, "Performance Analysis and Optimization of Radio over Fiber Link," in International Conference on Communication and Signal Processing, 2014.
S. Mayanti, "Performansi SCM/WDM Radio over Fiber dengan Arsitektur Gigabit Passive Optical Network," Laporan Tugas Akhir. Pekanbaru: Jurusan Teknik Elektro UIN Suska Riau, 2015.
K. Mekonnen, C. Oh, Z. Cao and N. Tessema, "Reconfigurable Optical Backbone Network for Ultra-high," in IEEE International Topical Meeting on Microwave Photonics (MWP), Long Beach, 2016.
P. Pesek, J. Bohata, S. Zvanovec and J. Perez, "Analysis of Dual Polarization WDM and SCM Radio over Fiber and Radio over FSO for C-RAN Architecture," in Wireless and Optical Communication Conference (WOCC), 2016.
G. Kaiser, Optical Fiber Communication 3rd Edition, McGraw-Hill Higher Education, 2010.
G. P. Agrawal, Fiber-Optic Communication Systems 3rd Edition, New York: John Willey & Son, Inc., 2002.
J. Johny and S. Shashidharan, "Design and Simulation of a Radio Over Fiber System," in OPNTDS, 2012.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 Techno.Com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Pernyataan Lisensi
Artikel yang diterbitkan dalam jurnal Techno.Com dilisensikan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional (CC BY-NC 4.0).
Anda diperbolehkan untuk menyalin, mendistribusikan, menampilkan, dan melakukan karya dari artikel ini serta membuat karya turunan selama Anda memberikan kredit yang sesuai kepada penulis asli dan tidak menggunakan karya ini untuk tujuan komersial. Untuk melihat salinan lisensi ini, kunjungi [Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International](https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/).
---
Contoh pengkreditan:
- Penulis: [Nama Penulis]
- Judul Artikel: [Judul Artikel]
- Jurnal: Techno.Com, Vol. [Nomor Volume], No. [Nomor Edisi], Tahun [Tahun Penerbitan]
Jika Anda ingin menggunakan karya ini untuk tujuan komersial, Anda harus mendapatkan izin terlebih dahulu dari penulis atau penerbit.
---