Perancangan Strategis Sistem Informasi Pada Stikom Artha Buana Kupang NTT

Authors

  • Jimi Asmara Magister Teknik Informatika Universitas AMIKOM Yogyakarta
  • Wing Wahyu Winarno Universitas AMIKOM Yogyakarta
  • - - Henderi Universitas AMIKOM Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.33633/tc.v16i4.1491

Keywords:

perancangan strategis sistem informasi, ward and peppard, information engineering.

Abstract

STIKOM Artha Buana Kupang didirikan pada tanggal 2 Maret 2005 dengan misi, menghasilkan lulusan yang kreatif dan inovatif terhadap perkembangan teknologi informasi serta berbudi pekerti luhur, menghasilkan lulusan yang mampu menciptakan lapangan kerja serta mampu bersaing, mengembangkan STIKOM Artha Buana Kupang sebagai pusat Pendidikan, Penelitian, Pengabdian untuk Pengembangan IT khususnya di Nusa Tenggara Timur. STIKOM Artha Buana Kupang merupakan perguruan tinggi  yang sudah menerapkan sistem informasi dalam pengelolaannya,namu sistem informasi tersebut belum maksimal dalam mencapai keunggulan kompetitif. Sistem informasi yang ada digunakan untuk mengelola data dan belum maksimal digunakan sebagai alat strategis , oleh karena itu diperlukan perancangan strategis sistem informasi. Pembuatan perancangan strategis sistem informasi pada paper  ini menggukan dua framework yaitu ward and peppard dan information engineering, analisis yang dilakukan dengan metode value chain, SWOT, PEST, five force factor dan mcfarlan grid. Setalah dilakukan analisis internal dan eksternal menghasilkan rancangan strategis sistem informasi dan portofolio sistem informasi dan yang terakhir adalah penyususnan roadmap penerapan sistem informasi untuk lima tahun kedepan berdasarkan hasil focus group discussion dan mcfarlan grid.

References

Jogiyanto, H. M., 2005, Sistem Informasi Strategik Untuk Keunggulan Kompetitif, II, Andi, Yogyakarta.

Fardani, R, L dan Nalawati, E, R., (2013), Perencanaan Strategis Sistem Informasi Berbasis Zachman Framework Pada Disnakertrans Provinsi Jawa Barat Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia (SEISINDO), 2 - 4 Desember 2013

Sucipto dan Jamilah K., 2015, Perancangan Sistem Informasi Strategis Balai Desa Gadungan Untuk Integrasi Sistem Informasi Publikasi , seminar nasional teknologi informasi dan multimedia STMIK Amikom 2015

Sholihah, Ina W, Utami, E, Henderi, 2015, Perencanaan Strategis Sistem Informasi Untuk Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Sekolah Islam Terpadu, Citec Journal, Vol. 2, No. 4, Agustus 2015 – Oktober 2015 ISSN: 2460-4259.

Heriadi, Agustono, M.Suyanto, Sudarmawan., (2014). Perencanaan Strategis Sistem Informasi STMIK Cahaya Surya Kediri, Citec Journal, Vol. 1, No. 1, November 2013 – Januari 2014 ISSN: 2354-5771

Ward, J., Peppard, J., 2002, Strategic Planning For Information Systems, Third Edition, John Willey & Sons, Inggris.

Martin, J. 1990. Information Engineering (Book II, Planning and Analysis). Prentice-Hall.

Suwarno,1996, Manajemen Strategik Konsep dan Kasus, edisi revisi, UPP AMP YKPN, Yogyakarta.

http://tekno.liputan6.com/read/2900003/deretan-teknologi-ini-bakal-jadi-tren-di-tahun-

diakses tgl 29 Maret 2017.

Downloads

Published

2017-07-31