Rekomendasi Pemilihan Rumah Sakit Terbaik Berdasarkan Preferensi Pengguna dengan Algoritma TOPSIS
DOI:
https://doi.org/10.62411/tc.v23i3.10924Abstract
Pemilihan rumah sakit untuk layanan medis merupakan faktor penting dalam menyediakan pelayanan kesehatan. Namun kenyataannya masayarakat sering mengalami kesulitan dalam menentukan rumah sakit terbaik. Penentuan rangking Rumah Sakit sangat penting karena dapat berpengaruh dalam kinerja yang diberikan dalam setiap rumah sakit. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan kriteria dan urutan Rumah Sakit terbaik yang ada di Kota Kediri. Dalam hal itu peneliti membuat sistem yang merekomendasikan rumah sakit terbaik untuk membentu masyarakat dalam menilai rumah sakit tersebut. Sistem ini menggunakan algoritma TOPSIS (Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution) untuk menganalisa kriteria, melakukan perhitungan, dan merangking alternatif rumah sakit. Pengumpulan data dilakukan melalui survei online dengan cara kuesioner. Hasil dari perhitungan yang dilakukan secara manual dengan menggunakan Google Spreadsheet dan perhitungan sistem menghasilkan hasil akhir dengan nilai yang akurat. Dari hasil perhitungan Rumah Sakit terbaik yang mendapatkan peringkat tertinggi adalah RSUD Gambiran dengan nilai (0,764930) diikuti RS Bhayangkara dengan nilai (0,658203) kemudian RSUD Baptis dengan nilai (0,650173) lalu RS Muhammadiyah dengan nilai (0,620741) dan urutan terakhir RS Kilisuci dengan nilai (0,235069). Kata kunci: Rumah Sakit, Sistem Pendukung Keputusan, TOPSISDownloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Putri Kartika Sari, Intan Nur Farida

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
License Terms
All articles published in Techno.COM Journal are licensed under the Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0). This means:
1. Attribution
Readers and users are free to:
-
Share – Copy and redistribute the material in any medium or format.
-
Adapt – Remix, transform, and build upon the material.
As long as proper credit is given to the original work by citing the author(s) and the journal.
2. Non-Commercial Use
-
The material cannot be used for commercial purposes.
-
Commercial use includes selling the content, using it in commercial advertising, or integrating it into products/services for profit.
3. Rights of Authors
-
Authors retain copyright and grant Techno.COM Journal the right to publish the article.
-
Authors can distribute their work (e.g., in institutional repositories or personal websites) with proper acknowledgment of the journal.
4. No Additional Restrictions
-
The journal cannot apply legal terms or technological measures that restrict others from using the material in ways allowed by the license.
5. Disclaimer
-
The journal is not responsible for how the published content is used by third parties.
-
The opinions expressed in the articles are solely those of the authors.
For more details, visit the Creative Commons License Page:
? https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/