Perancangan Ulang Identitas Visual Toko Baja Ringan RMB Gajah Semarang
DOI:
https://doi.org/10.33633/ctr.v4i2.6833Abstract
Raja Muda Baja (RMB) merupakan perusahaan bahan bangunan baja di Semarang yang berjualan secara offline maupun online (dengan skala kecil). Raja Muda Baja (RMB) didirikan oleh Lucia Lilyana Hendarto pada 28 November 2017, alamat kantor di Jalan Gajah Raya No. 168 Semarang. Kekurangan dari Raja Muda Baja adalah identitas visual lamanya yang hanya menggambarkan nama perusahaan tanpa identitas di Kekurangan dari Raja Muda Baja adalah identitas visual lamanya yang hanya menggambarkan nama perusahaan tanpa identitas di dalamnya sehingga tidak merepresentasikan visi yang baru saja dibangun. Karena itu, RMB memerlukan perancangan ulang identitas visual yang mampu mencerminkan visi-misi dari perusahaan. Penelitian untuk perancangan ini menggunakan metode kualitatif, melalui wawancara, dokumentasi, observasi, dan studi pustaka. Metode analisis data yang digunakan menggunakan analisis Semiotika Charles Sanders Peirce, brainstorming dan segmentasi pasar. Perancangan identitas perusahaan ini menghasilkan Graphic Standart Manual (GSM) sebagai pedoman dan aturan dalam penggunaan logo, dan media pendukung yang diciptakan sebagai aplikasi desain dalam berbagai media.References
Fatimah Zahra. (2018). Meningkatkan Kesadaran Pengendara Kendaraan Saat Melintasi Perlintasan Kereta Api Melalui Iklan Layanan Masyarakat. Semarang ;Universitas Dian Nuswantoro.
Gie. (2020). Brand Image: Pengertian, Tips Meningkatkan, dan Fungsinya Bagi Bisnis. Jakarta ;Accurate PT Cipta Piranti Sejahtera.
Ibnu ismail. (2020). Pengertian Logo: Jenis, Fungsi dan Kriteria Logo yang Efektif. Jakarta ;Accurate PT Cipta Piranti Sejahtera.
Martarina Hapsari Djaja. (2012). Tugas Akhir. Surakarta ;Universitas Sebelas Maret.
Retno Dwi Setia Astuti. (2018). Perancangan Ulang Corporate Identity Rumah Batik “Anto Djamil” Di Sokaraja dengan Pendekatan Motif Lumbon. Surakarta ;ISI Surakarta
Sugiyono. (2015). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan r&d. Bandung: Alfabeta
Surianto Rustan,S.Sn. (2009). Mendesain Logo. Jakarta ; Gramedia Pustaka Utama
Tami. (2018). Pentingnya Identitas Visual Bagi Sebuah Brand. Jakarta ;toffeedev
Wulan Suciningtyas. (2012). Pengaruh Brand Awareness, Brand Image, Dan Media Communication Terhadap Keputusan Pembelian. Brebes ;Management Analysis Journal
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Rudy Setyo Wibowo, Siti Hadiati Nugraini
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Karya ini dilisensikan di bawah CC BY-SA 4.0