MEMPERKENALKAN KESENIAN DRUMBLEK SALATIGA MELALUI PERANCANGAN BUKU BERGAMBAR

Authors

  • Kiki Karlina Program Studi Desain Komunikasi Visual, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Dian Nuswantoro
  • Agus Setiawan Program Studi Desain Komunikasi Visual, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Dian Nuswantoro

DOI:

https://doi.org/10.33633/ctr.v1i03.3368

Abstract

Tugas Akhir dengan judul “Memperkenalkan Kesenian Drumblek Salatiga MelaluiPerancangan Buku Bergambar†memfokuskan pada pengenalan kesenian drumblek sebagai bentuk kesenian baru yang berkembang di Kota Salatiga. Bagaimana merancang buku bergambar tentang kesenian baru drumblek.Tujuan perancangan dimaksudkan untuk menjawab permasalahan yang dirumuskan yaitu : Bagaimana merancang buku bergambar tentang kesenian baru drumblek di Salatiga agar kesenian drumblek dapat lebih dikenal masyarakat ? Langkah-langkah (metode) perancangan menggunakan metode kualitatif. Lokasi penelitian dilaksanakan di Paguyuban Drumblek Salatiga di kelurahan Tingkir Lor, Salatiga. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, studi pustaka, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah informasi mengenai kesenian baru drumblek yang dijelaskan melalui media buku bergambar untuk anak-anak. Di dalamnya termuat mulai dari pengertian drumblek , bentukalat musik yang digunakan sampai visualisasi para pemain drumblek beserta penjelasannya dengan menggunakan gaya kartun.

References

Arifin, J., & Zulita, L. N. (2016). Perancangan Murottal Otomatis Menggunakan

Mikrokontroller Arduino Mega 2560. Jurnal Media Infotama, 12(1).

Asmara, S. B., & Siswanto, R. (2019). Perancangan Buku Ilustrasi Sebagai Media

Informasi Mengenai Kearifan Lokal Suku Samin. eProceedings of Art &

Design, 6(1).

Atmojo, W. T. (2013). Penciptaan Batik Melayu Sumatera Utara. Panggung, 23(1).

Bigelow, Jamilah Thomkins. (2018). Mommy’s Khimar. New York: Simon &

Schuster.

Destiadi, R., Susanti, K., & Anto, P. (2018). Eksperimen Perancangan Foto Ilustrasi

Lema Bahasa Indonesia sebagai Bentuk Eksplorasi Kekayaan Bahasa. Jurnal

Desain, 5(03), 258-267.

Dias, D. N., Maeni, I. P., Ds, M., Abdillah, F., & Ds, M. (2019). Pengkaryaan

Perancangan Buku Panduan Traveling Untuk Calon Traveler. Destira Ning

Dias 146010002 (Doctoral dissertation, Desain Komunikasi Visual).

Ernawati, D. (2013). Upaya Meningkatkan Kemampuan Berbicara Melalui Media

Gambar Pada Anak Kelompok A TK 02 Kedungjeruk Mojogedang

Karanganyar Tahun 2012 (Doctoral dissertation, Universitas

Muhammadiyah Surakarta).

Fajrina, L. N., Setiawan, A., & Sn, I. M. (2018). Perancangan Buku Bergambar

Sebagai Media Pembelajaran Ekologi Untuk Anak Kelas 5 SD. (Doctoral

dissertation, Desain Komunikasi Visual).

Ghozali, Moh Afrizal (2015). Penciptaan Buku Ilustrasi Tari Topeng Panji Malangan

Untuk Mempopulerkan Budaya Tradisional Kota Malangan Kepada

Remaja, STIKOM Surabaya. Diakses dari

https://media.neliti.com/media/publications/246583-penciptaan-bukuilustrasi-

tari-topeng-pa-120a9f6d.pdf pada 18 November 2018.

Halimah, Nur (2016). Laporan Inividu Praktik Pengalaman Lapangan di SMAN 1

Piyungan Yogyakarta, Universitas Negeri Yogyakarta. Diakses dari

https://eprints.uny.ac.id/49731/1/Kriya_Nur.pdf pada 18 November 2018.

Koentjaraningrat. (1990). Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta:

Djambatan.

Meikawati, Yusiana (2017). Perancangan Buku Pengenalan Hewan Nokturnal

Indonesia Untuk Anak-Anak Sekolah Dasar, Universitas Pasundan

Bandung. Diakses dari

http://repository.unpas.ac.id/32970/4/BAB%20II.pdf pada 18 November

Novan, R., & Risya, A. (2016). Perancangan Buku Cerita Sejarah Ciung Wanara

Berbasis Augmented Reality untuk Anak Sekolah Dasar. Desain Komunikasi

Visual, Manajemen Desain dan Periklanan (Demandia), 97-115.

Prakasa, Aditya Agung (2016). Perancangan Buku Ilustrasi Jaranan dengan Teknik

Vektor Sebagai Upaya Melestarikan Budaya Lokal Kediri, STIKOM Surabaya. Diakses dari

https://jurnal.stikom.edu/index.php/ArtNouveau/article/viewFile/1743/5

pada 18 November 2018.

Purnomo, Heri (2011). Peranan Pura Mangkunegara Terhadap Pelestarian Benda-

Benda Sejarah, Universitas Negeri Surakarta. Diakses dari

https://eprints.uns.ac.id/10340/1/205751111201107391.pdf pada 18

November 2018.

Qudwatunna, A. H., Maeni, P., Sn, S., & Ds, M. (2019). Perancangan Ilustrasi Untuk

Buku Ensiklopedia Tentang Gunung Meletus. Asiah Hanifah Qudwatunna:

(Doctoral dissertation, Desain Komunikasi Visual).

Ranjabar, J. (2013). Sistem Sosial Budaya Indonesia Suatu Pengantar Bandung.

Ranjabar, J. (2013). Sistem Budaya Indonesia: Suatu Pengantar. Bandung:

Alfabeta.

Salam, M. K., & Luqmana, D. A. I. (2016). Inventarisasi Permainan Tradisional Anak

Sebagai Upaya Pelestarian Budaya di Kabupaten Kebumen.

Setiawati, L. A. (2018). Ritual Basaturen Pada Masyarakat Samawa di Desa

Labuhan Sumbawa Kecamatan Labuhan Badas Kabupaten Sumbawa Besar.

(Doctoral dissertation, Universitas Mataram).

Sunarya, Y. Y. (2014). Digitalisasi kreatif motif dalam gaya desain dunia.

Titaley, Michael Ariyesta (2018). Perancangan Buku Ilustrasi Kesenian Sampyong

Majalengka, Universitas Pasundan Bandung. Diakses dari

http://repository.unpas.ac.id/32956/1/%28revisi%20TA%29%20Michael%

Ariesta%20Titaley.pdf pada 18 November 2018.

Utami, Athika Dwi Wiji (2016). Perancangan Desain Logo LBH Sandhi Wafa &

Partners Counselor & Attourneys At Law, Universitas Nahdlatul Ulama

Sidoarjo Jawa Timur. Diakses dari https://journal.unusida.ac.id pada 18

November 2018.

Wati, A. (2014). Pelestarian Budaya Adat Istiadat di Desa Tanjung Alai Kecamatan

XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar. (Doctoral dissertation, Universitas

Islam Negeri Riau Sultan Syarif Kasim Riau).

Downloads

Published

2019-12-11

How to Cite

Karlina, K., & Setiawan, A. (2019). MEMPERKENALKAN KESENIAN DRUMBLEK SALATIGA MELALUI PERANCANGAN BUKU BERGAMBAR. CITRAKARA, 1(03), 311–324. https://doi.org/10.33633/ctr.v1i03.3368

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>