Aplikasi Pencari Kedai Kopi Terdekat
DOI:
https://doi.org/10.33633/joins.v8i1.7011Keywords:
Lacakopi, Kedai Kopi, Berbasis Web, KopiAbstract
Penyebaran kopi pada lingkup wisata semakin meluas seperti di daerah Jabodetabek khususnya di Kota Jakarta dan Tangerang. Hingga saat ini kopi menjadi minuman yang semakin terkenal keberadaannya. Beberapa pelaku bisnis memanfaatkan bisnis ini dengan bersinvestasi untuk membangun kedai kopi (coffee shop). Semakin banyaknya kedai kopi yang menyajikan variasi jenis kopi khususnya di Kota Jakarta dan Tangerang membuat masyarakat atau penikmat kopi mengalami kesulitan dalam mencari lokasi kedai kopi. Penelitian ini bertujuan untuk membuat aplikasi Lacakopi untuk pemetaan lokasi kuliner kopi berbasis web. Aplikasi ini sangat berguna bagi penikmat kopi atau masyarakat untuk mengakses informasi menu yang terdapat pada kedai kopi yang di inginkan serta lokasi kedai kopi khususnya di Kota Jakarta dan Tangerang. Aplikasi mmbuat pihak pemilik kopi dapat mempromosikan kedai kopinya pada aplikasi web. Metode Waterfall digunakan untuk membangun aplikasi kedai kopi. Aplikasi lacak kopi dapat digunakan oleh pemiliki kedai sebagai media promosi kedainya, dan bagi pelanggan aplikasi ini digunakan dalam mencari kedai kopi yang nyaman dan dekat dengan posisi pelanggan saat ini.References
V. Pattiasina and M. Y. Noch, “Implementasi Akuntansi Berbasis Akrual Ditinjau Dari Sisi Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Sistim Pengendalian Intern,” Account. J. Univ. Yapis Papua, vol. 1, no. 1, pp. 18–29, 2019.
B. Foedinatha and D. D. Hartanto, “Perancangan Aplikasi sebagai Wadah Penggemar Kopi di Indonesia,” Nirmana, vol. 21, no. 1, pp. 38–53, 2022, doi: 10.9744/nirmana.21.1.38-53.
S. A. Saputra and E. Setiawan, “Aplikasi Penelusuran Cafe Barbasis Web Menggunakan Bootstrap Di Kota Surabaya,” J. SimanteC, vol. 10, no. 2, pp. 57–66, 2022.
A. Indriani, R. Modjaningrat, A. Isniawati, S. A. Wahyuningsih, A. Basid, and J. TPR, “Sosialisasi dan Pelatihan Tatacara Perhitungan, Pembayaran, Pelaporan SPT Wajib Pajak Orang Pribadi dengan Menggunakan E-Form 1770 Tahunan 2021 Secara Online Bagi UMKM Kedai Kopi,” J. Pengabdi. Mandiri, vol. 1, no. 2, pp. 1059–1069, 2022.
B. Sudradjat, “Penggunaan Teknologi Flutter dalam Aplikasi Mobile untuk Pengembangan Kedai Kopi,” Remik, vol. 6, no. 1, pp. 1–8, 2021, doi: 10.33395/remik.v6i1.11123.
A. Basry and E. M. Sari, “Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM),” IKRA-ITH Inform. J. Komput. dan Inform., vol. 2, no. 3, pp. 53–60, 2018.
Suwatno, Manajemen Kewirausahaan: Panduan Menghadapi Disrupsi Bisnis. 2021.
Y. P. Kusuma, “Naskah publikasi aplikasi web untuk rekomendasi coffeeshop menggunakan metode weighted product,” 2020.
B. Tujni and F. Syakti, “Implementasi Sistem Usability Scale Dalam Evaluasi Perspektif Pengguna Terhadap Sistem Informasi Akademik Berbasis Mobile,” Ilk. J. Ilm., vol. 11, no. 3, pp. 241–251, 2019, doi: 10.33096/ilkom.v11i3.479.241-251.
R. Pressman and B. Maxim, Software Engineering: A Practitioner’s Approach 9th Edition. 2019.
H. Yulianti, “Rancang Bangun Applikasi Pemesan Tiket Shuttle Bus
Berbasis Android Pada Putra KJU Karawaci Banten Indonesia,” Multinetics, vol. 6, no. 2, pp. 134–148, 2020, doi: 10.32722/multinetics.v6i2.3441.
B. Tujni and H. Hutrianto, “Pengembangan Perangkat Lunak Monitoring Wellies Dengan Metode Waterfall Model,” J. Ilm. Matrik, vol. 22, no. 1, pp. 122–130, 2020, doi: 10.33557/jurnalmatrik.v22i1.862.
N. E. Alfia and B. Waseso, “Perancangan Aplikasi Retensi Data Pada Database MySQL (Studi Kasus : PT Telkomsigma),” J. Sist. Inf. Dan E-Bisnis, vol. 2, pp. 364–374, 2020.
J. Wang and Z. Wang, “Strengths, weaknesses, opportunities and threats (Swot) analysis of china’s prevention and control strategy for the covid-19 epidemic,” International Journal of Environmental Research and Public Health, vol. 17, no. 7. 2020, doi: 10.3390/ijerph17072235.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.