IMPLIKASI KONDISI KEUANGAN DAN KEBERLANGSUNGAN USAHA PADA MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Kasus Perusahaan Retail Tahun 2020)

Authors

  • Rudi Kurniawan Prodi Akuntansi Universitas Dian Nuswantoro
  • Agung Prajanto Prodi Akuntansi Universitas Dian Nuswantoro

DOI:

https://doi.org/10.56696/jaka.v2i2.5419

Abstract

ABSTRACTCovid-19 is a global pandemic throughout the world that began to spread in early 2020. Indonesia became a Southeast Asian country that ranked the highest for positive cases of Covid-19 in 2020. The existence of this pandemic has an impact on the global economy both macro and micro. All business sectors have been affected by this pandemic, including the retail business sector. This study aims to analyze the impact of the Covid-19 pandemic on the financial condition and business sustainability of three retail entities listed on the Indonesia Stock Exchange in 2020. A quantitative descriptive method is used in this study to measure financial trends, financial ratios and going concern assumptions. The results show that the impact of the Covid-19 pandemic has affected the downward trend in performance on all financial statements of entities. In addition to the Covid-19 pandemic, the impact of implementing PSAK 73 on leases effective in 2020 also affects the company's performance as measured by the leverage ratio.Keyword: Covid-19, Going Concern, Financial Performance ABSTRAKCovid-19 merupakan pandemi global di seluruh dunia yang mulai meluas pada awal tahun 2020. Indonesia menjadi negara asia tenggara yang menduduki peringkat tertinggi kasus positif Covid-19 pada tahun 2020. Adanya pandemi ini berdampak pada perekonomian global secara makro dan mikro. Semua sektor usaha terkena dampak atas pandemi ini termasuk sektor usaha retail. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pandemi Covid-19 pada kondisi keuangan dan keberlangsungan usaha pada tiga entitas retail yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2020. Metode deskriptif kuantitatif digunakan dalam penelitian ini untuk mengukur trend keuangan, rasio keuangan dan asumsi going concern. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak pandemi Covid-19 telah mempengaruhi tren penurunan kinerja pada semua laporan keuangan entitas. Selain pandemi Covid-19, dampak penerapan PSAK 73 atas sewa yang berlaku efektif tahun 2020 juga mempengaruhi performa perusahaan yang diukur melalui rasio leverage.Keyword: Covid-19, Going Concern, Kinerja Keuangan 

Downloads

Published

2022-02-25

How to Cite

Kurniawan, R., & Prajanto, A. (2022). IMPLIKASI KONDISI KEUANGAN DAN KEBERLANGSUNGAN USAHA PADA MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Kasus Perusahaan Retail Tahun 2020). JAKA (Jurnal Akuntansi, Keuangan, Dan Auditing), 2(2). https://doi.org/10.56696/jaka.v2i2.5419

Most read articles by the same author(s)