PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DESA WISATA ALAMENDAH DI KABUPATEN BANDUNG UNTUK MEMPERLUAS JANGKAUAN PASAR

Authors

  • Tesa Rika Intan Sari Universitas Dian Nuswantoro
  • Ali Muqoddas Universitas Dian Nuswantoro

DOI:

https://doi.org/10.33633/ctr.v4i3.7592

Abstract

Desa Wisata Alamendah mempunyai keunggulan yang baik di Kabupaten Bandung, khususnya sebagai tempat liburan atau study tour bagi masyarakat sekitar. Letak geografis Desa Wisata Alamendah yang berada di pinggir kota, membuatnya kurang diketahui oleh masyarakat Bandung secara luas. Oleh karena itu Desa Wisata Alamendah memerlukan perancangan media promosi untuk dapat meningkatkan jumlah pengunjungnya. Pendekatan perancangan ini menggunakan metode kualitatif, data diperoleh melalui wawancara dan dokumentasi dengan analisis menggunakan metode SWOT. Hasil analisis ini menunjukan bahwa media promosi perlu menyampaikan informasi tentang Desa Wisata Alamendah yang mempunyai fasilitas lengkap terutama untuk studytour. Hasil akhir perancangan adalah konten Instagram sebagai media utama dan media pendukung seperti poster, voucher, x-banner, web banner, reels.

Downloads

Published

2022-09-29

How to Cite

Sari, T. R. I., & Muqoddas, A. (2022). PERANCANGAN MEDIA PROMOSI DESA WISATA ALAMENDAH DI KABUPATEN BANDUNG UNTUK MEMPERLUAS JANGKAUAN PASAR. CITRAKARA, 4(3), 333–352. https://doi.org/10.33633/ctr.v4i3.7592