Sistem Informasi Perhitungan Harga Pokok Produksi Dengan Metode Full Costing Pada PT Chandra NugerahCipta Bekasi
Abstract
AbstrakPerhitungan penentuan harga pokok produksi (HPP) PT Chandra NugerahCipta dilakukan manual menggunakan Microsoft Excell. Perhitungan HPP dengan Microsoft Excell tidak efektif, karena banyak komponen biaya dimasukkan dalam penentuan HPP yang perlu saling diintegrasikan. Oleh karena itu PT Chandra NugerahCipta memerlukan sistem dalam menghitung HPP sebagai solusi dalam menentukan harga jual suatu barang. Pengembangan aplikasi perhitungan HPP PT Chandra NugerahCipta menggunakan metode full costing memperhitungkan semua komponen biaya produksi baik variabel maupun biaya tetap, sehingga harga jual produk sesuai dengan biaya yang digunakan. Aplikasi dibangun menggunakan Visual Studio dengan database MySQL. Hasil pengujian menunjukkan aplikasi sesuai kebutuhan dan dapat membantu pekerjaan perhitungan HPP sebagai penentuan harga barang pada PT Chandra NugerahCipta dengan nilai dari pengguna 72% sangat setuju. Kata kunci—full costing, harga produk, manufaktur.  AbstractThe calculation of determining the cost of production (HPP) of PT Chandra NugerahCipta was carried out manually using Microsoft Excel. COGS calculation with Microsoft Excel is not effective, because many cost components are included in determining COGS that need to be integrated with each other. Therefore PT Chandra NugerahCipta requires a system in calculating COGS as a solution in determining the selling price of an item. PT Chandra NugerahCipta's HPP calculation application development uses the full costing method taking into account all components of both variable and fixed costs, so that the selling price of the product matches the costs used. The application is built using Visual Studio with a MySQL database. The test results show the application as needed and can help the work of calculating HPP as determining the price of goods at PT Chandra NugerahCipta with a value of 72% users strongly agree. Keywords— full costing, product price, manufacturing.References
D. Wardoyo, “Analisis Perhitungan Harga Pokok Produksi dan Penentuan Harga Jual Atas Produk (Studi Kasus Pada PT Dasa Windu Agung),†J. Ris. Manaj. dan Bisnis, vol. 1, no. 2, pp. 183–190, 2016.
W. M. Alahdal, M. H. Alsamhi, and T. Prusty, “The Role of Cost Accounting System in the Pricing Decision- Making in Industrial Companies of Taiz City, Yemen,†Int. Acad. J. Account. Financ. Manag., vol. 3, no. 7, pp. 70–78, 2016.
I. Solikin, “Aplikasi Menghitung Harga Pokok Persediaan Menggunakan Metode Average,†J. Cendekia, vol. 14, no. 1, pp. 7–12, 2017.
R. Ferossa, I. Samaji, and Kastaman, “Aplikasi Perhitungan Harga Pokok Produksi Dengan Metode Full Costing Pada Mommyindo Bandung,†in e-Proceeding of Applied Science, 2015, pp. 1187–1195.
N. Maharani, A. Widayanti, and R. Kusnadi, “Aplikasi Perhitungan Harga Pokok Produksi Menggunakan Metode Activity Based Costing (Studi Kasus : CV Dwi Sumber, Semarang),†in e-Proceeding of Applied Science, 2015, pp. 944–950.
Harnanto, Kosep & Metodologi Penggolongan Biaya Elemen Biaya Produksi Perhitungan Harga Pokok Produksi. Yogyakarta: ANDI, 2017.
P. Wulanditya and R. Aprillianita, “The Development of Accounting Information System Based on Excel in Helping CV. Ladi Collection Preparing Their Financial Statement,†JEMA J. Ilm. Bid. Akunt. dan Manaj., vol. 15, no. 01, p. 71, 2018.
F. A. Pratama and F. Marshela, “Sistem Penentuan Harga Pokok Produksi Melalui Pendekatan Variable Costing Pada Mega Almunium Cirebon,†J. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 1, no. 1, pp. 1–18, 2018.
A. Purwaji, Wibowo, and S. Muslim, Akutansi Biaya. Jakarta: Salemba Empat, 2016.
E. Anggraini and I. R, Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Information System, 2017.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang mempublikasikan artikelnya dalam publikasi ini setuju dengan ketentuan berikut :
- Hak cipta tetap pada penulis dan memberikan hak kepada SEMNASTIK 2019 sebagai prioritas pertama untuk mempublikasikan artikelnya dengan lisensi Creative Commons Attribution License yang memperbolehkan artikel untuk dapat dibagikan dengan pengakuan terhadap penulis artikel dan SEMNASTIK 2019 sebagai tempat publikasinya.
- Penulis dapat mendistribusikan publikasi artikelnya secara non-eksklusif (contoh : pada repository universitas atau pada buku) dengan pemberitahuan atau pengakuan publikasi di SEMNASTIK 2019.
- Penulis diijinkan untuk mencantumkan karyanya secara online (misal : di website pribadi atau di repository universitas) sebelum dan sesudah proses pengiriman (lihat The Effect of Open Access).