MEMPREDIKSIKAN PENJUALAN SEPEDA MOTOR DENGAN METODE PERAMALAN SEBAGAI ALAT PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJERIAL

Izzhati Nurul Dwi

Abstract


Abstrak : sering kebutuhan akan kendaraan sepeda motor roda dua dan adanya persaingan antar produsen sepeda motor perlu adanya target dan strategi penjualan, maka diperlukan data yang mampu memprediksikan keadaan yang akan datan. Dengan menggunakan metode peramalan linier terlihat adanya peningkatan penjualan sepeda motor rooda dua sekitar 23% sehingga menjadi acuan regulasi para manajerial menentukan market share yang diinginkan.

 

Kata Kunci : Metode Peramalan, Sepeda Motor, Strategi


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 278 times
PDF - 179 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.